Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2015

TIPS MENJAGA KEAMANAN RUMAH

Gambar
  Kejahatan bisa datang kapan saja, tanpa diundang. Kita tentu tidak ingin kejahatan terjadi di rumah kita. Di lihat pada tayangan di televisi, kejahatan dengan disertai dengan kekerasan banyak terjadi setiap hari. Untuk mencegah dan menjaga keamanan rumah kita agar AMAN dari TINDAK KEJAHATAN maka, berikut saya sampaikan beberapa tips untuk menjaga agar kejahatan tidak terjadi di rumah kita,     1.     Mengunci pintu dan jendela sebelum tidur atau meninggalkan rumah. Usahakan untuk membuat kunci ganda, dengan gembok yang kokoh pada pintu rumah kita. Memasang teralis padajendela rumah akan mengurangi salah satu jalan masuknya kejahatan. Nyalakan lampu di sekitar rumah dimalam hari. Karena sisi gelap menjadi jalan masuk maling atau penjahat. Pasang CCTV atau kamera di area yang mudah untuk di monitor. Hati-hati dengan orang tidak dikenal yang datang kerumah Anda, tidak sedikit kejahatan datang dengan berpura-pura sebagai sales

PENUTUPAN PELATIHAN DASAR SATPAM " GADA PRATAMA" ANGKATAN I PT SHELTER NUSANTARA TAHUN 2015

Gambar
Pelatihan Gada Pratama  Surabaya, setelah lima belas hari mengikuti Pelatihan Dasar Satuan Pengamanan (SATPAM) ,  1 (satu) orang peserta dari 46 Peserta Pelatihan dinyatakan Tidak Lulus dikarenakan tidak dapat memenuhi Jumlah dan Waktu Pelatihan yang telah digelar sejak Minggu (19/04/15) hingga Minggu (03/05/15) kemarin. Hal tersebut disampaikan AKBP Agus Widodo SIK, M.H. Kasubdit Satpam Polsus Ditbinmas Polda Jatim  , Minggu (03/05/15) saat menutup Pelatihan Dasar Satpam Dasar Satpam  “ GADA PRATAMA”  Tingkat Polda Jatim angkatan I tahun 2015 di  BALAI PELATIHAN BAHAN PRODUKSI AUDIO VISUAL SURABAYA yang dihadiri oleh para pimpinan BUJP/Instansi/PerUsahaan, serta Pembina dan Peserta Pelatihan. Hal ini jelas bahwa secara hukum keberadaan Satpam adalah syah dalam mengemban Tugas Kepolisian terbatas dimana dengan semakin tingginya angka pertambahan penduduk tentunya masalah yang muncul juga semakin banyak termasuk gangguan Kamtibmas. Perkembangan teknologi yang menghasi

DIKSAR GADA PRATAMA ANGKATAN I TAHUN 2015 PT SHELTER NUSANTARA

Peningkatan Kompetensi Satpam kualifikasi Gada Pratama, Sesuai dengan Perkap No, 24 tahun 2007 yang diselenggarakan oleh PT, Shelter Nusantara selaku BUJP Pendidikan dan Pelatihan pada tanggal 19 April s/d 03 Mei 2015 di Diklat Audio Visual Jl Gayung Kebonsari No. 50 Surabaya yang diikuti oleh 45 peserta. Adapun perusahan / instansi / BUJP yang mengikutsertakan dalam pelatihan ini diantaranya : 1. Siloam Hospital 2. PT Pratama Wisesa 3. PT Gandewa Pringgondani Sakti 4. PT Willmar Nabati Indonesia 5. PT Shelter Nusantara 6. Umum Pola kurikulum yang dipakai dalam DIKSAR GADA PRATAMA adalah pola 232 Jam Pelajaran, dengan didukung oleh INSTRUKTUR yang berpengalaman di bidangnya sesuai dengan materi yang di sampaikan ke peserta pelatihan. PT SHELTER NUSANTARA bersinergi dengan DITBINMAS POLDA JATIM dalam rangka mensukseskan Pendidikan Dasar SATPAM Kualifikasi GADA PRATAMA guna peningkatan kompetensi peserta pelatihan serta sebagai pengemban fungsi kepolisian ter